Sebelum bermain di Korea, Megawati Hangestri pernah bermain di Vietnam (Ha Phu Thanh Hoa 2022) dan Supreme Chonburi E TEch 2021).
Di Korea Megawati Hangestri mencatatkan sejarah sebagai pevoli pertama yang bermain dengan memakai hijab.
Asnawai Mangkualam pertama kali merumput di Korea pada 2021-2013. Ia menjadi pesepakbola pertama yang bermain di Korea.
Pertama kali datang ke Korea gaji yang diterima oleh Asnawi tidaklah besar. Kabarnya Asnawi hanya mendapatkan gaji ratusan juta per tahun, di awal-awal ia berkarier di Korea.
Baca juga: Ini Dia Tugas Indra Sjafri Selanjutnya Usai Gagal Bawa Pulang Medali dari Asian Games 2022
Bahkan demi mendapatkan pengalaman bermain di luar negeri, Asnawi rela meninggalkan klubnya di Indonesia. Bahkan dalam pengakuannya, Asnawi menyebutkan jika gajinya di PSM Makassar yang lebih besar.
Kini setelah hampir lebih dari dua tahun merumput di Korea, gaji Asnawi naik secara signifikan yakni Rp5,2 miliar per tahun. Hal ini berkat kerja kerasnya selama di Korea.
Bersama Ansan Greeners, Asnawi bermain sebanyak 40 kali dengan mencetak dua gol. Sedangkan di Jeonnam Dragons Asnawi sudah bermain sebanyak 20 kali.