Saturday, October 05, 2024


Nantinya hanya ada dua tim yang mendapatkan tiket lolos ke Amerika Serikat, Kanada dan Meksiko. 

Sementara itu, satu tim lainnya akan melakoni playoff antarkonfederasi melawan tim peringkat kelima Zona Conmebol. 

Dengan demikian, jika punya mimpi lolos ke Piala Dunia 2026, timnas Indonesia tidak punya lagi kesempatan untuk melakoni laga ujicoba mewah seperti ketika melawan Argentina pada Juni lalu. 

 

Berikut jadwal timnas Indonesia di ronde kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia: 

16 November 2023: vs Irak (tandang)
21 November: vs Filipina (kandang) 

21 Maret 2024: vs Vietnam (kandang)
26 Maret 2024: vs Vietnam (tandang) 

6 Juni 2024: vs Irak (kandang)
11 Juni 2024: vs Filipina (tandang)