Livoli 2023: Popsivo Polwan Susul Gresik Petrokimia ke Final Four
Tim voli putri Jakarta Popsivo Polwan berhasil mengalahkan Surabaya Bank Jatim di laga hari ketiga putaran II ajang Livoli Divisi Utama 2023.
Duel semakin sengit ketika skor kedua tim sama-sama imbang 19-19.
Jakarta Popsivo Polwan berhasil menghentikan langkah Bank Jatim.
Jakarta Popsivo menutup skor 25-23 atas Bank Jatim.