Saturday, November 23, 2024

Laga ini sebenarnya tidak terlalu penting bagi Al-Nassr yang sudah memastikan tiket ke 16 besar.

Al-Nassr saat ini memimpin Grup E dengan 13 poin, unggul lima angka dari Persepolis yang ada di peringkat kedua.

Berikut ini jadwal Liga Champions Asia matchday 6:

4 Desember

19.00 WIB Al-Quwa Al-Jawiya vs AGMK

23.00 WIB Al-Faisaly vs Sharjah

23.00 WIB Al-Sadd vs Nasaf

23.00 WIB Mumbai City vs Navbahor

23.00 WIB Al-Hilal vs Nassaji Mazandaran

[Baca juga: Lawan Persita, Persija Gagal Raih Kemenangan di SUGBK]

5 Desember

01.00 WIB Al-Ittihad vs Sepahan

21.00 WIB Ahal vs Al-Ain

21.00 WIB Pakhtakor vs Al-Feiha

23.00 WIB Istiklol vs Al-Nassr

23.00 WIB Persepolis vs Al-Duhail

6 Desember

19.00 WIB Hanoi vs Urawa Reds

19.00 WIB Wuhan Three Towns vs Pohang Steelers

[Baca juga: Laga PSIS vs PSS Berakhir Ricuh, Yoyok Sukawi Terluka di Kepala]