Halftime Indonesia vs Jepang, Tim Garuda Dominasi Statistik Pertahanan

Babak pertama laga timnas Indonesia vs Jepang di fase grup Piala Asia 2023, Rabu (24/1/2024), sudah berakhir.

Share:
Laga pamungkas Grup D Piala Asia antara timnas Jepang vs Indonesia di Stadion Al Thumama, Qatar, Rabu, 24 Januari 2024 (Dok. PSSI)
Bola
Laga pamungkas Grup D Piala Asia antara timnas Jepang vs Indonesia di Stadion Al Thumama, Qatar, Rabu, 24 Januari 2024 (Dok. PSSI)

Di sapuan ada Hubner dan juga Walsh sementara urusan tekel namanya bersanding dengan Seiya Mikuma dari Jepang, Ivar Jenner, dan Marselino Ferdinan.

Marselino yang dipasang sebagai gelandang serang punya statistik pertahanan yang cukup baik karena ia terpaksa turun ke belakang membantu rekan-rekannya.

Baca juga: Statistik Babak Pertama Timnas Indonesia vs Jepang di Piala Asia 2023

Bintang muda KMSK Deinze tersebut memimpin dalam statistik potongan (2) bersama Amat dan juga kapten Jepang, Wataru Endo.

Diharapkan performa timnas Indonesia mengalami perbaikan di babak kedua mengingat tiket ke 16 besar Piala Asia 2023 jadi taruhannya.


Baca Juga

Bali United menang 3-2 atas Borneo FC di pekan ke-20 Liga 1 2024/2025/foto: IG Bali United.

Link Live Streaming Liga 1 Persib vs Bali United

Borneo FC vs PSM Makassar 2025/X Borneo FC.

Hasil Liga 1 Borneo FC vs PSM Makassar