Statistik Dortmund vs PSG, Die Borussen Buat Les Parisiens Keok!

Berikut statistik Liga Champions 2023/24 antara Borussia Dortmund vs PSG pada Kamis (2/5/2024) pukul 02.00 WIB.

Share:
Berikut adalah link live streaming PSG vs Dortmund yang digelar Rabu (8/5/2024) pukul 02.00 WIB dalam laga leg kedua semifinal Liga Champions 2023/2024.
Bola
Berikut adalah link live streaming PSG vs Dortmund yang digelar Rabu (8/5/2024) pukul 02.00 WIB dalam laga leg kedua semifinal Liga Champions 2023/2024.

Baca juga: Rating Jay Idzes usai Gacor Cetak 2 Gol di Laga Catanzaro vs Venezia

Tim tamu sempat mendapatkan peluang dari Kylian Mbappe pada menit ke-50, namun sayangnya sepakannya mengenai tiang gawang Dortmund.

Selain itu, Dembele juga mendapatkan peluang emas, sayangnya tak bisa dimanfaatkan dengan baik karena melambung tipis di atas gawang lawan.

Serangkaian perlawanan tersebut nyatanya belum berbuah gol, dan Dortmund pun unggul 1-0 atas PSG hingga peluit panjang berakhirnya pertandingan dibunyikan.

Keduanya akan kembali bertemu di laga PSG vs Borussia Dortmund di leg kedua semifinal Liga Champions 2023/24 yang berlangsung pada 8 Mei 2024 pukul 02.00 WIB mendatang.

Statistik Borussia Dortmund vs PSG:

Baca juga: Profil Sivakorn Pu-Udom, Wasit VAR yang Rugikan Timnas Indonesia U-23

Tendangan: 13-14

Tendangan Tepat Sasaran: 4-3

Penguasaan Bola: 42 persen-58 persen

Umpan: 426-582

Akurasi Umpan: 84 persen-90 persen

Pelanggaran: 11-6

Kartu Kuning: 2-1

Kartu Merah: 0-0


Baca Juga

Carlos Pena, Persija Jakarta/Media Persija.

Kekuatan Persija Jakarta Pincang Jelang Lawan Persik Kediri

Bali United menang 3-2 atas Borneo FC di pekan ke-20 Liga 1 2024/2025/foto: IG Bali United.

Link Live Streaming Liga 1 Persib vs Bali United

Borneo FC vs PSM Makassar 2025/X Borneo FC.

Hasil Liga 1 Borneo FC vs PSM Makassar