Di Tengah Pasar Lesu, Penjualan Mobkas Caroline.id Naik 26,3%

Akhir 2023 lalu tercatat 3.135 unit mobil bekas terjual atau naiksebesar 26.3% dibandingkan tahun sebelumnya.

Share:
Otomotif

Proses terakhir yaitu quality control berupa penggantian oli dan filter oli serta detailing mobil pada bagian interior atau eksterior dan memastikan telah memenuhi standar yang ditetapkan.

Caroline.id juga memberikan garansi Buyback, di mana pelanggan dapat mengembalikan mobil jika terdapat indikasi bekas banjir, kecelakaan besar, atau manipulasi dokumen dan odometer untuk memberikan perlindungan maksimal kepada pelanggan, mengingat maraknya kasus-kasus penipuan yang sering terjadi di pasar mobil bekas.

Peningkatan kinerja Caroline.id juga didukung oleh ekspansi cabang yang semakin luas sehingga mudah diakses oleh pelanggan di berbagai daerah.

Di bulan Mei ini, Caroline.id telah meluncurkan 2 cabang terbarunya yang berlokasi di Jl Raya Klari No 38-10, Karawang, serta cabang flagship store terbaru di Jl Raya SouthCity Utara Lot 1.1, Pondok Cabe.

"Pembukaan flagship store di Pondok Cabe ini merupakan bukti nyata dari komitmen tersebut, dan kami yakin cabang ini akan menjadi pilihan utama bagi para pelanggan di wilayah Jakarta Selatan, Tangerang dan sekitarnya," ujar CEO PT Autopedia Sukses Lestari Tbk Jany Candra.

Saat ini, Caroline.id memiliki 11 jaringan yang tersebar di Jabodetabek, Karawang, dan Cimahi, dengan target hingga akhir tahun 2024 dapat membuka lebih dari 20 cabang yang menjangkau lokasi baru, seperti Cibubur, Bandung, dan Tambun. (RO)


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Usai periksa kendaraan mandiri, pelanggan dapat ke bengkel resmi untuk pemeriksaan lanjutan. (Hyundai Gowa)

Tips Cek Mobil Mandiri Pasca Mudik dari Hyundai Gowa

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet

Cek dan ganti timing belt secara berkala sesuai usia pemakaian. (Auto Repair)

Mengenal Fungsi dan Cara Perawatan Timing Belt Mobil

Perawatan berkala menjaga kondisi mmotor tetap prima. (Top Gear Philippines)

Perawatan Motor Setelah Perjalanan Jauh