International VW Bus Day, Jadi Tradisi Dunia Setiap 2 Juni

Akhirnya usul VW Group disetujui oleh The National Day Calendar dan menetapkan tanggal 2 Juni menjadi hari peringatan VW Kombi/VW Bus Internasional

Share:
VW BUS Ilustrasi Dok The National Day Calendar
Otomotif
VW BUS Ilustrasi Dok The National Day Calendar

www.SportCorner.id Volkswagen Bus merupakan julukan bagi model Volkswagen Tipe-2 yang diperkenalkan pada 1950. Mobil jenis van tersebut kini telah menjadi salah satu kendaraan ikonik di dunia, termasuk di Indonesia.

Sejatinya kendaraan yang populer di Indonesia dengan sebutan VW Kombi ini, diciptakan khusus untuk mengangkut banyak penumpang dan sebagai kendaraan komersial. Namun berkat kenyamanannya, kendaraan ini cepat beradaptasi menjadi kendaraan keluarga.

Kapasitas ruangnya yang lapang dan fleksibel juga membuatnya mudah diubah kegunaannya untuk berbagai macam aplikasi, mulai untuk kegiatan berkemah (campervan), ambulans, studio rekaman berjalan, mobil toko, travel, kendaraan wisata, layanan bengkel berjalan dan lain sebagainya.

VW BUS DAY Dok UNNAMEDPROJECTDOTCOM.

International VW Bus Day Dok. Unnamedproject.com

Berkat desainnya yang unik, kendaraan ini juga tidak perlu pusing untuk memilih warna cat yang pantas. Termasuk melakukan berbagai kombinasi warna yang akan dilaburkan pada panel bodinya yang luas.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Jetour Seri G. (Jetour)

Platform Off Road Hybrid dari Jetour Pamer di Shanghai Auto Show 2025

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok