Saturday, November 23, 2024

Lantas, unggahan tersebut dipenuhi komentar hujatan dari netizen kepada Sadad.

Baca Juga: [PSSI Rilis Skuat Timnas U-16 di Piala AFF U-16, Putra Darius Dicoret]

"Jersey sudah dipastikan Standart SNI (Sadad Nasional Indonesia)," tulis akun @Generasiosing.

"Lah? Udh adidas atau mills aja, gk jls nih erspo kesana kesini," tulis @TetapInginHidup.

"Memang jersey bermasalah ada saja masalahnya," tulis @Szucha__.

"erspo ini, erigo sport kah?: tulis @howluckyfifii.

Namun, Erspo diketahui telah membayar Rp16 miliar untuk hak atas jersey Timnas Indonesia yang dirilisnya.

Baca Juga: [Anak Exco PSSI yang Disebut Pemain Titipan Dicoret dari Timnas U-16

Setelah mengetahui logo Garuda yang sebelumnya tidak terdaftar milik brand Mills, netizen meminta PSSI kembali menggunakan logo tersebut.

Tidak sedikit juga para penggemar sepakbola Indonesia yang menginginkan PSSI mengakhiri kontrak kerja sama dengan brand Erspo karena dianggap brand yang bermasalah.

Sejak awal jersey Timnas Indonesia rilis pada 18 Maret 2024, Erspo telah menuai respons yang tak mengenakkan dari netizen.