Pada babak kedua, Prancis bermain lebih agresif dengan Aurelien Tchouameni nyaris membobol gawang lawan, walau akhirnya mampu diblokir oleh Koen Casteels.
Baca juga: Statistik Indonesia vs Australia di Piala AFF U16: Garuda Remaja Keok
Pertandingan pun berlangsung sangat seru dan sengit, di mana terjadi jual beli serangan antara kedua kubu.
Hingga akhirnya Prancis memecah kebuntuan setelah Jan Vertonghen mencetak gol bunuh diri di menit ke-85.
Belgia pun mencoba menebus kesalahan fatal tersebut dengan serangkaian tusukkan.
Namun sayang, upaya tersebut gagal dan Prancis keluar sebagai pemenang dengan skor 1-0 atas Belgia.
Statistik Prancis vs Belgia:
Baca Juga: Lepas Marselino Ferdinan, Netizen Unfollow IG KMSK Deinze Berjamaah
Tendangan: 19-5
Tendangan Tepat Sasaran: 2-2
Penguasaan Bola: 56 persen-44 persen
Umpan: 608-497
Akurasi Umpan: 92 persen-88 persen
Pelanggaran: 7-10
Kartu Kuning: 3-2
Kartu Merah: 0-0
Offside: 1-0
Sepak Pojok: 5-2
Susunan Pemain: