Subaru Luncurkan Edisi Terbatas Adventure di GIIAS 2024

Pada kesempatan ini Subaru meluncurkan lini SUV Subaru Adventure Edition, BRZ dengan paket STI Performance Parts, dan WRX M/T dengan EyeSight terbaru.

Share:
Subaru Adventure Cover - SUBARU INDONESIA
Otomotif
Subaru Adventure Cover - SUBARU INDONESIA

Baca juga: Drifter Ziko Harnadi Sabet Gelar Juara Umum D1GP South East Asia 2024

Mengusung konsep booth dengan corporate identity global 'The Earth Circulation', Subaru hadir di hall 5 GIIAS 2024 menampilkan 12 display kendaraan Subaru.

Di sana juga terdapat dua unit displai khusus kolaborasi dengan Ziko Harnadi dan Julian Johan. Pengunjung dapat bertemu langsung dengan keduanya (Zikoi dan Jejelogy) pada 20 Juli 2024.

Ada juga Subaru Lifestyle yang menjual merchandise dan aksesoris Subaru hasil kolaborasi bersama beberapa brand seperti RawType-Riot dan GarasiDrift.

Menurut CEO Subaru Indonesia Arie Christopher, perusahaan terinspirasi dari banyaknya cerita petualangan dan kebahagiaan yang diberikan oleh mobil Subaru kepada konsumennya.

Baca juga: Subaru dan Jejelogy 4x4 School Gelar X-Mode Xperience

Alasan itulah yang menjadi latar belakang hadirnya edisi khusus adventure pada dua model Subaru, yaitu Crosstrek dan Forester yang hanya tersedia secara terbatas masing-masing 5 unit.

"Sedangkan bagi mereka yang menyukai DNA Motorsport Subaru, terdapat product update pada Subaru WRX M/T yang kini telah dilengkapi EyeSight dan Subaru BRZ yang khusus pada GIIAS 2024 hadir dengan STI Performance Parts," ungkap Arie di acara exclusive press day GIIAS 2024, Rabu (17/7).


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Usai periksa kendaraan mandiri, pelanggan dapat ke bengkel resmi untuk pemeriksaan lanjutan. (Hyundai Gowa)

Tips Cek Mobil Mandiri Pasca Mudik dari Hyundai Gowa

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet

Cek dan ganti timing belt secara berkala sesuai usia pemakaian. (Auto Repair)

Mengenal Fungsi dan Cara Perawatan Timing Belt Mobil

Perawatan berkala menjaga kondisi mmotor tetap prima. (Top Gear Philippines)

Perawatan Motor Setelah Perjalanan Jauh