PT MForce Indonesia Luncurkan Tiga Motor Anyar di CFMoto Day 2024

Selain menyaksikan peluncuran tiga model CFMoto terbaru, pengunjung juga disuguhi beragam aktivitas dan hiburan seru.

Share:
CF MOTO Day - Dok Sportcrrner.id - CHADIE
Otomotif
CF MOTO Day - Dok Sportcrrner.id - CHADIE

www.SportCorner.id - PT MForce Indonesia mengumumkan peluncuran tiga sepeda motor terbarunya di sela-sela kegiatan CFMoto Day 2024 yang digelar di Beach City International Stadium Ancol, Jakarta Utara, Sabtu (24/8).

CFMoto Day sendiri merupakan kegiatan internasional yang digelar di berbagai negara di mana produk CFMoto dipasarkan, dengan tujuan untuk membangun interaksi aktif antara konsumen CFMoto melalui berbagai kegiatan seru.

Kegiatan tersebut di antaranya adalah, panggung musik, test ride dan tes drive berbagai jenis produk CFMoto, seperti All terrain Vehicle (ATV), Side by Side Vehicle (SSV)/ Utility Task Vehicle (UTV). Ada juga permainan lain seperti surfing, dart soccer, hingga rodeo

Baca juga: MForce Umumkan 3 Model Motor dengan Harga Menggoda

Pada kesempatan ini, MForce meluncurkan tiga model baru yaitu CFMoto Zeeho City Sport, CFMoto Cool Life Cruiser (CLC), dan CFMoto 500SR Voom sekaligus mengumumkan harga resmi ketiganya..

CF Moto Zeeho C!TY SPORT

Zeeho C!TY SPORT merupakan sepeda motor listrik perpaduan gaya cafe racer dengan supermoto dengan tampilan unik bertenaga 1,8 kW - 3,5 kW (maksimum) setara 2,45 hp - 4,75 hp (peak). C!TY SPORT yang memiliki bobot sangat ringan ini dibanderol dengan harga Rp47,5 juta on the road Jakarta.


Baca Juga

Kepala Korps Lalu Lintas Polri, Irjen Pol Agus Suryonugroho. (Korlantas Polri)

Kakorlantas Polri Tegaskan Operasi Ketupat 2025 Dimulai 23 Maret

Arus mudik libur panjang Idul Adha 2025. (Jasa Marga)

Ini Waktu Puncak Arus Mudik Lebaran 2025

Industri otomotif Indonesia diharapkan bangkit di tengah berbagai tantangan. (Bagus)

Insentif Pajak Opsen Tingkatkan Penjualan Kendaraan

Pembukaan empat diler baru Denza secara serentak. (Bagus)

Empat Diler Denza Resmi Beroperasi

Fitur visibiliti DRL atau lampu jalan siang hari makin banyak digunakan pada mobil. (Powerbulbs)

Pahami Fungsi Lampu DRL pada Mobil

Indikator oli menyala tanda mesin bermasalah. (Rerev)

Ini yang Harus Dilakukan Jika Indikator Oli Menyala

Indikator check engine menyala tanda mesin bermasalah. (Autoguru)

Indikator Check Engine Mobil Menyala? Ini Penyebabnya

Drivepereince. (Aion)

Ngabuburit Seru Bersama Aion Melalui Driveperience

BYD di pameran otomotif IIMS. (Bagus)

BYD dan Denza Catatkan Lebih dari 2.400 SPK Sepanjang IIMS 2025