Kia Gelar Pesta Diskon Purnajual Boom Spare Parts Sale

Melalui program ini, Kia memberikan diskon suku cadang 62% serta diskon jasa 15% bagi pelanggan Kia di seluruh Indonesia.

Share:
KIA PESTA DISKON - dok KIA
Otomotif
KIA PESTA DISKON - dok KIA

www.SportCorner.id - Bertepatan dengan Hari Pelanggan Nasional, Kia meluncurkan program Boom Spare Parts Sale yang menawarkan beragam keuntungan berupa diskon suku cadang hingga 62% serta diskon jasa 15%.

Program yang berlangsung secara nasional hingga 31 Desember 2024 ini, berlaku untuk konsumen pengguna Kia Carens, Carnival, Cerato, K2700, Optima, Picanto, Pregio, Rio, Sedona, Sorento, Sportage, dan Visto.

Seluruh pengerjaan servis kendaraan pun dilakukan oleh para tenaga ahli dengan suku cadang asli di 51 bengkel resmi Kia di Indonesia.

Baca juga: SUV kompak Seltos Jadi Unggulan Kia di GIIAS Surabaya 2024

“Kami berharap para pelanggan Kia dapat menikmati program ini dan merasakan kemudahan dalam melakukan perawatan kendaraan Kia miliknya di bengkel resmi Kia,” ujar Service Operation Departemen Head PT Kreta Indo Artha (KIA) Joko Priyono, Rabu (5/9).

Untuk mengikuti program ini, pelanggan wajib melakukan booking terlebih dahulu dengan menghubungi bengkel resmi Kia terdekat. Seluruh promo yang termasuk dalam program ini memiliki syarat dan ketentuan yang berlaku.

Untuk informasi lebih lanjut, bisa mengunjungi website resmi kia.com/id dan ikuti akun Instagram @kia_indonesia.

Baca juga: Kia Angkat Dua Pemimpin Pusat Desain Global untuk Eropa dan Tiongkok

Daftar Bengkel Resmi Kia di Seluruh Indonesia


Baca Juga

Ilustrasi. (VideoHive)

Cegah Lelah saat Mudik, Ganti Sirkulasi Udara Mobil Tiap 2 Jam

Gerbang Tol Padaleunyi. (Jasa Marga)

Volume Lalu Lintas Ruas Tol Jabodetabek dan Jawa Barat Meningkat

Posko mudik BYD Lebaran 2025. (BYD)

BYD Hadirkan Posko Mudik Serta Dealer Siaga Selama Libur Lebaran

Ilustrasi. (123RF)

Mobil Mogok di Tengah Jalan? Jangan Panik Lakukan Hal Ini

Bosch Car Service siap melayani persiapan mudik dan menyiapkan posko mudik. (Chadie)

Bosch Siapkan Posko Layanan Mudik di Rest Area KM 62

Beyond semangat berbagi dan kepedulian terhadap sesama. (BYD)

Komunitas Beyond Berbagi dengan Anak Yatim di Bulan Ramadhan

Peningkatan volume lalu lintas arus mudik Lebaran. (Jasa Marga)

Arus Mudik di Tol Jakarta-Cikampek Meningkat

Peringkat kualitas mobil Aion. (Aion)

Aion Raih Penghargaan Merek Mobil Independen Energi Baru 2024

Contraflow. (Korlantas Polri)

Catat! Ini Jadwal Contraflow, One Way dan Ganjil Genap di Tol Cikampek

Diskon tarif Tol berlaku selama delapan hari. (Jasa Marga)

Diskon Tarif Tol Trans Jawa dan Trans Sumatra Berlaku Hari Ini

Servis ringan wajib cegah mobil mogok di libur lebaran. (A&A Autos)

General Check Up, Cegah Mobil Mogok saat Mudik

Mobil listrik Jetour X50e EV. (Bagus)

5 Mobil Baru Jetour Bakal Meluncur di 2025, Ini Bocorannya