Impresi Berkendara All New Triton: Medan Berat dengan Mudah Dilahap

Tak kalah dengan Mitsubishi New Pajero, konsumen pengguna All New Triton juga mengaku sangat puas.

Share:
Mitsubishi Al New Triton/foto: MMKSI
Otomotif
Mitsubishi Al New Triton/foto: MMKSI

Dengan bodi yang lebih besar, model ini dilengkapi dengan mesin diesel turbo 2.4L yang telah dioptimalkan, yang secara signifikan meningkatkan efisiensi dan tenaga kendaraan.

Mesin diesel terbaru yaitu 4N16 Euro 4 hadir dalam tiga spesifikasi output yang berbeda untuk memenuhi berbagai kebutuhan dengan tenaga maksimum 184 PS/ 135kw dan torsi 430 Nm yang memungkinkan kendaraan bergerak secara responsif dengan variabel turbocharge yang diharmonisasikan dengan baik.

Mitsubishi All New Triton dilengkapi dengan sistem Super Select 4WD-II (khusus varian Exceed & Ultimate)* yang memungkinkan pengemudi memilih 4 (empat) opsi seperti 2H (penggerak roda belakang), 4H (penggerak empat roda), 4HLc (center differential lock) dan 4LLc (low center differential lock).

Performa model ini semakin lengkap dengan hadirnya 7 (tujuh) mode berkendara di antaranya Normal, Eco, Gravel, Snow, Mud, Sand, dan Rock (khusus varian Exceed & Ultimate).

Sistem keamanan semakin lengkap untuk menunjang para pengendara di berbagai medan seperti Anti-lock Braking System (ABS), Electronic Brakeforce Distribution (EBD), Automatic High Beam (AHB), Rear Differential Lock, Emergency Stop Signal (ESS).

Kemudian, Forward Collision Mitigation System (FCM), Blind Spot Warning with Lane Change Assist (BSW with LCA), Rear Cross Traffic Alert (RCTA), Tire Pressure Monitoring System (TPMS), Hill Start Assist (HSA), Active Stability and Traction Control (ASTC) dan 7 Airbag.

Mitsubishi All New Triton tersedia dengan pilihan warna White Diamond, Graphite Gray Metalic, Jet Black Mica untuk varian DC Exceed dan DC Ultimate, sementara untuk varian DC GLS, DC HDX, SC HDX, SC GLX 4x2 tersedia dengan pilihan warna White Solid, Blade Silver Metallic, Jet Black Mica.


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet

Cek dan ganti timing belt secara berkala sesuai usia pemakaian. (Auto Repair)

Mengenal Fungsi dan Cara Perawatan Timing Belt Mobil

Perawatan berkala menjaga kondisi mmotor tetap prima. (Top Gear Philippines)

Perawatan Motor Setelah Perjalanan Jauh