Transformasi Teknologi dan Inovasi, BYD Hadirkan Solusi Mobilitas Berkelanjutan

Berkomitmen untuk menyediakan solusi transportasi berkelanjutan, BYD menawarkan ragam pilihan kendaraan

Share:
Otomotif

Dengan tingginya permintaan baterai, BYD terus meningkatkan kapasitas produksinya sambil memanfaatkan keahlian teknologi dan inovasi untuk memperluas portofolio lainnya. Langkah ini tidak hanya mengukuhkan BYD sebagai inovator, tetapi juga membuka jalan bagi pertumbuhan dan diversifikasi bisnisnya.

Salah satu kekuatan utama BYD terletak pada teknologi inti yang dimilikinya. BYD telah mengembangkan sistem baterai lithium yang terkenal akan keamanan dan daya tahan yang tinggi dan dinamakan Blade Battery. Baterai ini tidak hanya memberikan performa yang optimal, tetapi juga meminimalisir risiko kebakaran dan kerusakan, menjadikannya pilihan yang sangat diminati di seluruh dunia. 

Teknologi ini didukung oleh inovasi lain seperti e-platform yang menyederhanakan desain, meningkatkan efisiensi ruang, dan mengurangi bobot kendaraan, dan sistem sistem teknologi mutakhir lainnya.

Teknologi Inti dan Rangkaian Inovasi Model EV 
Di tengah persaingan yang semakin ketat di industri kendaraan listrik, BYD muncul sebagai pemimpin yang tidak hanya menawarkan produk NEV berkualitas, tetapi juga menguasai teknologi inti yang membedakannya dari para pesaing. Penguasaan teknologi inilah yang menjadi kunci keunggulan kompetitif BYD dalam menyediakan solusi transportasi berkelanjutan bagi dunia.

BYD berinvestasi secara signifikan dalam riset dan pengembangan untuk menciptakan teknologi mutakhir yang mendorong inovasi di industri NEV. Beberapa teknologi inti nya adalah Blade Battery merupakan inovasi terbaru BYD dalam teknologi baterai untuk kendaraan listrik. Baterai ini menggunakan Lithium Iron Phosphate (LFP) sebagai bahan kimia utamanya, yang dikenal karena stabilitas termalnya yang unggul. 


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Usai periksa kendaraan mandiri, pelanggan dapat ke bengkel resmi untuk pemeriksaan lanjutan. (Hyundai Gowa)

Tips Cek Mobil Mandiri Pasca Mudik dari Hyundai Gowa

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet