3 Fakta Menarik Usai Timnas Putri Indonesia Juara Piala AFF Wanita 2024

Berikut tiga fakta menarik usai Timnas Putri Indonesia menjuarai Piala AFF Wanita 2024 atau ASEAN Women’s Cup 2024.

Share:
Timnas Putri Indonesia (Foto: x.com/TimnasIndonesia)
Bola
Timnas Putri Indonesia (Foto: x.com/TimnasIndonesia)

[Baca Juga: Cetak Brace di Final, Reva Octaviani Jadi Top Skor Piala AFF Wanita 2024]

1. Gelar Perdana Timnas Putri

Keberhasilan menjuarai Piala AFF 2024 menjadi sejarah baru bagi Timnas Putri Indonesia yang untuk pertama kalinya meraih gelar juara.

Sejak Timnas Putri Indonesia dibentuk pada tahun 1975, Garuda Pertiwi belum pernah meraih satu gelar pun.

Bahkan ini jadi gelar perdananya di Piala AFF Wanita sejak berpartisipasi di ajang tersebut yang digelar pertama kali pada tahun 2004 silam.

2. Rekor untuk Satoru Mochizuki

Satoru Mochizuki bisa dikatakan belum lama menukangi Timnas Putri Indonesia. Ia ditunjuk pertama kali pada Februari 2024 lalu oleh PSSI.

Meski belum lama menjadi pelatih Timnas Putri, pria yang akrab disapa Coach Mochi itu berhasil menjadi pelatih pertama yang membawa Garuda Pertiwi meraih gelar juara.

[Baca Juga: Hasil Final Piala AFF 2024 Putri Timnas Indonesia vs Kamboja]


Baca Juga

Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya 2025/Media Persija.

Dony Tri Pamungkas Cedera, Persija Semakin Krisis Pemain

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini