3 Fakta Menarik Usai Timnas Putri Indonesia Juara Piala AFF Wanita 2024

Berikut tiga fakta menarik usai Timnas Putri Indonesia menjuarai Piala AFF Wanita 2024 atau ASEAN Women’s Cup 2024.

Share:
Timnas Putri Indonesia (Foto: x.com/TimnasIndonesia)
Bola
Timnas Putri Indonesia (Foto: x.com/TimnasIndonesia)

Rekor itu tak hanya berlaku bagi Timnas Putri semata, melainkan untuk Coach Mochi sendiri yang untuk pertama kalinya meraih gelar juara sebagai pelatih di sepak bola wanita.

3. Timnas Putri Jadi yang Terbaik

Timnas Putri Indonesia memang layak meraih gelar juara Piala AFF Wanita 2024. Hal ini tak lepas dari kiprah Garuda Pertiwi di ajang ini.

Dari empat pertandingan yang dimainkan hingga final, Timnas Putri menjadi tim paling produktif dengan mencetak total tujuh gol.

Tak hanya jadi tim yang paling produktif, Timnas Putri juga menjadi tim yang punya pertahanan terbaik karena hanya kebobolan satu gol dari empat laga.


Baca Juga

Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya 2025/Media Persija.

Dony Tri Pamungkas Cedera, Persija Semakin Krisis Pemain

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini