Haka Auto dan Voltron Resmikan SPKLU DC di Dua Diler BYD Haka

Haka Auto dan Voltron resmikan dua SPKLU DC Charging 60 kW di Bintaro dan Cibubur, dukung ekosistem EV dan adopsi energi bersih di Indonesia.

Share:
Peresmian SPKLU DC Charging di BYD Haka Auto (HAKA AUTO INDONESIA)
Otomotif
Peresmian SPKLU DC Charging di BYD Haka Auto (HAKA AUTO INDONESIA)

www.SportCorner.id - Sebagai dukungan terhadap pertumbuhan ekosistem kendaraan listrik di Indonesia, Haka Auto bersama Voltron meresmikan sekaligus dua fasilitas SPKLU DC Charging CCS 2 60 kW, masing-masing di Haka Bintaro dan Haka Cibubur, Jumat (13/12).

Tidak hanyak untuk khusus untuk pengguna mobil BYD, SPKLU (Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum) DC Charging di outlet Haka Auto terbuka untuk seluruh mobil listrik yang yang menggunakan soket charging model CCS 2.

"Dengan dukungan dari Voltron, dealer kami kini memiliki SPKLU yang dapat meningkatkan pelayanan kepada pelanggan, sekaligus memperkuat komitmen BYD HAKA untuk mendorong adopsi kendaraan listrik di Indonesia," ujar General Manager Marketing & After Sales dari Haka Auto Aswan Amiruddin.

Baca juga: BYD Perkuat Kolaborasi Bangun Ekosistem Elektrifikasi

Fasilitas DC charging berkapasitas 60 kW ini dirancang untuk memberikan efisiensi tinggi dan kecepatan pengisian daya, serta kompatibel dengan berbagai merek mobil listrik lain.


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Usai periksa kendaraan mandiri, pelanggan dapat ke bengkel resmi untuk pemeriksaan lanjutan. (Hyundai Gowa)

Tips Cek Mobil Mandiri Pasca Mudik dari Hyundai Gowa

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet