Statistik Emil Audero vs Maarten Paes, Siapa Paling Pas untuk Timnas Indonesia?
Membandingkan statistik Emil Audero vs Maarten Paes, dua kiper top yang akan jadi andalan di bawah mistar Timnas Indonesia.
Sementara itu, Emil Audero hanya tercatat membuat 29,1 persen operan akurat dalam melepaskan umpan lambung untuk rekan-rekannya.
Meski begitu, Emil Audero unggul dalam memotong umpan sialng lawan, dengan rata-rata 0,94 umpan silang per 90 menit ketimbang Maarten Paes dengan 0,4 umpan silang per 90 menit.
Pun soal persentase Clean Sheet, di mana Emil Audero unggul dengan 18,2 persen Clean Sheet ketimbang Maarten Paes dengan 16,7 persen Clean Sheet dalam setahun terakhir.