Kalah 13 Beruntun, GS Caltex Rekrut Pemain Asal Vietnam

GS Caltex merekrut pemain anyar asal Vietnam, Tran Thi Bich Thuy untuk melanjutkan petualangan di V-League 2024/2025.

Share:
Pemain Baru GS Caltex, Tran Thi Bich Thuy (Foto: IG GS Caltex)
Olahraga
Pemain Baru GS Caltex, Tran Thi Bich Thuy (Foto: IG GS Caltex)

Laga Pink Spiders vs GS Caltex akan berlangsung di Incheon Samsan World Gymnasium, Korea Selatan, pukul 12.00 WIB.
 


Baca Juga