Lima Masalah Umum Mobil Saat Cuaca Ekstrem dan Cara Mencegahnya

Cuaca ekstrem memicu masalah mobil, mulai dari urusan wiper hingga aquaplaning. Ketahui penyebab dan cara pencegahannya agar berkendara tetap aman.

Share:
Berkendara dalam kondisi cuaca ekstrem. (Freepik).
Otomotif
Berkendara dalam kondisi cuaca ekstrem. (Freepik).

Kaca mobil berembun

Cuaca dingin dan hujan seringkali menyebabkan embun terbentuk di kaca baik di bagian dalam, maupun bagian luar. Embun yang terbentuk di kaca bagian dalam umumnya disebabkan oleh kelembapan yang tinggi dalam kabin.

Baca juga: 5 Tips Perawatan Ban Serep Mobil

Menghidupkan A/C dapat mengatasi masalah ini dengan cara menyerap kelambapan udara di dalam kabin dan membuat selisih suhu kabin dengan udara luar tidak terlalu senjang dengan syarat setingan suhu A/C tidak terlalu dingin. Jika terlalu dingin, embun akan terbentuk pada kaca bagian luar.

Jika kondisi itu terjadi di kaca depan, dapat dihalau dengan wiper, sementara jika embun terjadi di kaca belakang, Anda beruntung jika mobil Anda memiliki wiper kaca belakang atau fitur pemanas kaca alias defoger.

Embun terbentuk di luar kaca bagian jendela samping dapat mengganggu pandangan Anda untuk melihat bagian sisi kendaraan dan kaca spion sehingga Anda sulit mengetahui kondisi di sekitar kendaraan.

Baca juga: Teknik Pengereman Motor Kopling saat Hujan

Oleh karena itu, bijaklah menggunakan A/C dengan mengatur suhu secukupnya. Karena A/C diciptakan agar kita nyaman dalam mobil, bukan untuk membuat kita kedinginan. Pemakaian A/C berlebihan juga membuat bahan bakar lebih boros.


Baca Juga

Pembukaan empat diler baru Denza secara serentak. (Bagus)

Empat Diler Denza Resmi Beroperasi

Fitur visibiliti DRL atau lampu jalan siang hari makin banyak digunakan pada mobil. (Powerbulbs)

Pahami Fungsi Lampu DRL pada Mobil

Indikator oli menyala tanda mesin bermasalah. (Rerev)

Ini yang Harus Dilakukan Jika Indikator Oli Menyala

Indikator check engine menyala tanda mesin bermasalah. (Autoguru)

Indikator Check Engine Mobil Menyala? Ini Penyebabnya

Drivepereince. (Aion)

Ngabuburit Seru Bersama Aion Melalui Driveperience

BYD di pameran otomotif IIMS. (Bagus)

BYD dan Denza Catatkan Lebih dari 2.400 SPK Sepanjang IIMS 2025

Persiapan jalur mudik lebaran 2025. (Jasa Marga)

Ini Fokus Utama Polisi dalam Pengelolaan Arus Mudik Lebaran 2025

Vinfast merupakan brand otomotif asal Vietnam yang masuk ke Indonesia. (Bagus)

Pentingnya Membangun Industri Otomotif Nasional yang Kompetitif

Chery Tiggo Family catatkan ekspor satu juta unit. (Chery)

Chery Tiggo Cross Catatkan Pertumbuhan Ekspor yang Cukup Kuat

Ilustrasi. (Top Gear Philippines)

Tips Mengatasi Motor Mogok Setelah Menerjang Banjir

Ilustrasi-McCharty Collision Centers

Jangan Lakukan Hal Ini pada Mobil yang Terkena Banjir