Jadwal Liga 2 Hari Ini: Ada 4 Laga Hidup Mati demi Tiket ke 8 Besar

Jadwal Liga 2 2024/2025 hari ini, Sabtu (11/1/25), di mana lima tim dari grup 2 dan grup 3 akan berebut dua tiket tersisa ke babak 8 besar.

Share:
Logo Liga 2
Bola
Logo Liga 2

Di sisi lain, grup 3 justru akan berlangsung seru karena melibatkan tiga tim yang hanya berjarak satu poin di tangga klasemen sementara Liga 2 2024/2025.

Bahkan, dua dari tiga tim itu akan saling tikam untuk meraih tiket ke babak 8 besar, yakni Deltras FC vs Persibo Bojonegoro.

Di laga ini, Deltras FC harus bisa menang atas Persibo dan berharap Persipal FC tergelincir saat menghadapi Persipura Jayapura.

Sementara bagi Persipal FC, kemenangan atas Persipura juga harus dibarengi hasil imbang di laga Deltras vs Persibo agar bisa merebut satu tiket tersisa di grup C.

Sementara itu, Persibo harus menang atas tuan rumah Deltras atau cukup meraih hasil imbang dan berharap Persipal imbang atau kalah dari Persipura.

[Baca Juga: Nilai Pasar Rafael Struick Melesat Drastis, Efek Main di Brisbane Roar?

Berikut jadwal lengkap Liga 2 2024/2025 yang akan bergulir pada hari Sabtu (11/1/25) dan digelar serentak pada pukul 15.00 WIB.

Grup 1:

- Dejan FC vs Persikota Tangerang
- FC Bekasi City vs Persikabo 1973
- PSPS Riau vs Persiraja Banda Aceh
- PSMS Medan vs Sriwijaya FC


Baca Juga

Maarten Paes (Website PSSI)

Maarten Paes Bicara Peluang Indonesia Lolos Piala Dunia 2026

Lazio vs Como (Foto: instagram/@official_sslazio)

Link Live Steaming Lazio vs Como di Serie A

Dortmund vs Leverkusen (Foto: instagram/@bvb09)

Link Live Streaming Dortmund vs Leverkusen di Bundesliga

Pada Kamis (29/8/2024) PSSI telah mengumumkan 26 pemain Timnas Indonesia yang akan ikut dalam perhelatan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia ronde ketiga.

Klarifikasi Marc Klok Sebut Shin Tae-yong Diktator

Malut United vs Madura United/X Madura United.

Hasil Liga 1 Malut United vs Madura United

Barito vs Persija (Foto: Media Persija)

Hasil Liga 1 Barito Putera vs Persija Jakarta

Staf Pelatih Timnas Indonesia (Foto: IG Nova Arianto)

Curhat Eks Fisioterapis Timnas Indonesia usai STY Dipecat