Penampakan Pemain Proliga 2025 saat Berseragam Polisi, Siapa Saja Mereka?
Ada beberapa pemain Proliga 2025 yang merupakan seorang anggota polisi aktif. Penasaran bagaimana penampakan mereka ketika sedang bertugas?
Hal itu karena jumlah peserta Proliga 2025 putra lebih sedikit dari sektor putri, yakni lima tim.
Adapun jumlah peserta Proliga 2025 putri mencapai tujuh tim.
Di sektor putra, Jakarta Lavani sudah memastikan diri sebagai juara putaran pertama Proliga 2025 putra pada akhir pekan lalu.
Lavani berhasil memenangi empat pertandingan di putaran pertama dan duduk di puncak klasemen dengan 12 poin.
[Baca juga: Daftar Top Skor Proliga 2025 Putri Usai Seri Ketiga di Malang]
Berikut jadwal pertandingan Proliga 2025 seri keempat:
24/1/2025
- 14.00 WIB Jakarta Elektrik PLN vs Bandung BJB Tandamata
- 16.30 WIB Jakarta Livin Mandiri vs Yogya Falcon
- 19.00 WIB Jakarta Bhayangkara Presisi vs Palembang Bank Sumsel Babel
25/1/2025
- 14.00 WIB Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia vs Bandung BJB Tandamata
- 16.30 WIB Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Elektrik PLN
- 19.00 WIB Jakarta Pertamina Enduro vs Yogya Falcon
26/1/2025
- 14.00 WIB Surabaya Samator vs Jakarta Lavani
- 16.30 WIB Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia vs Jakarta Popsivo Polwan
- 19.00 WIB Jakarta Livin Mandiri vs Jakarta Pertamina Enduro