Teknik Pengereman Motor yang Baik dan Benar untuk Pemula
Cara mengerem yang salah tentu bisa juga menyebabkan potensi kecelakaan, seperti terjatuh atau tergelincir.
Langkah pertama yang harus adalah dengan menutup putaran gas, kemudian barulah tarik tuas rem depan dan injak atau tekan tuas rem (untuk tipe matic) atau pedal rem belakang (untuk tipe sport) secara bersamaan.
Bila menggunakan tipe sport, tarik tuas kopling beberapa saat setelah rem. Dan saat akan berhenti disarankan turunkan kaki kiri.