Duh! Tak Hanya Persija dan Persipura, Isu Tunggak Gaji Pemain Menimpa Persibo

Ikuti jejak Persija Jakarta dan Persipura Jayapura, isu penunggakan gaji pemain kini menimpa Persibo Bojonegoro.

Share:
Para pemain Persibo Bojonegoro saat menolak bertanding melawan Deltras FC/foto: IG Persibo.
Bola
Para pemain Persibo Bojonegoro saat menolak bertanding melawan Deltras FC/foto: IG Persibo.

Dengan begitu, Persibo Bojonegoro menemani Persija Jakarta dan Persipura Jayapura sebagai tim yang punya tunggakan gaji pemain.

Sebelumnya, kabar soal Persija Jakarta menunggak gaji pemain dikabarkan oleh pemainnya, yakni Gustavo Almeida.

Sementara itu, penunggakan gaji dari Persipura Jayapura diungkapkan oleh salah satu suporternya, yakni Capo Angky.

[Baca juga: Tujuh Tim Sudah Turun Kasta ke Liga Nusantara Tersisa 2 Slot]


Artikel Terkait

Baca Juga

Ada pemain keturunan dan naturalisasi di skuad Timnas Australia/foto: IG Timnas Australia.

Kelemahan Timnas Australia Versi Pelatih Persib Bandung

Patrick Kluivert pimpin latihan di Australia/X Timnas Indonesia.

Patrick Kluivert Pimpin Latihan Perdana Timnas Indonesia

Timnas Italia/Twitter Azzurri

Jadwal Perempat Final UEFA Nations League, Duel Panas

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert pamer jersey timnas/SportCorner, Alwan Naufal

Patrick Kluivert Punya Rapor Apik di Laga Debut