Erick Thohir Makan Malam dengan Tim Pelatih Indonesia, Apa yang Dibahas?
Erick Thohir mengadalan makan malam dengan pelatih, asisten pelatih dan penasehat teknis Timnas Indonesia.
Sementara itu, Timnas Indonesia sebelum melawan Bahrain dibantai oleh Australia dengan skor 1-5, Kamis (20/3/2025).
Sedangkan Bahrain juga menelan kekalahan 0-2 dari Jepang, pada Kamis malam WIB.