Wanita Indonesia Jadi Wasit Final BAC 2025, Dulu Kasir Toko Bangunan
Farikha Sukrotun mencuri perhatian ketika menjadi wasit di final Kejuaraan Bulutangkis Asia (BAC) 2025.
"Dia mulai dari nol menjadi wasit di Kudus kemudian provinsi. Tapi dia potensi yang sangat besar karena menguasai bahasa Inggris," katanya.