Cara Vote Zahaby Gholy dan Fadly Alberto di Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U-17

Berikut cara untuk vote Zahaby Gholy dan Fadly Alberto di nominasi gol terbaik Piala Asia U-17 2025 dengan mengunjungi laman resmi AFC.

Share:
Zahaby Gholy dan Fadly Alberto masuk nominasi pencetak gol terbaik di Piala Asia U-17 2025/foto: SportCorner.id
Bola
Zahaby Gholy dan Fadly Alberto masuk nominasi pencetak gol terbaik di Piala Asia U-17 2025/foto: SportCorner.id

Gol tersebut tercipta di menit ke-15 dan dari jarak yang cukup jauh dari luar kotak penalti.

Pada pertandingan itu, Garuda Muda menang telak dengan skor 4-1 atas Yaman U-17. Tiga gol lainnya dicetak oleh Fadly Alberto dan brace dari Evandra Florasta.

Adapun gol Fadly Alberto yang masuk nominasi dicetak saat menghadapi Afghanistan pada laga pamungkas Grup C, 10 April 2025.

Gol Fadly Alberto tersebut tercipta setelah menerima umpan silang dari Aldyanshah Taher. Kemudian ia mengakhirinya dengan sontekan yang berhasil mengecoh kiper.

AFC menggunakan sistem voting terbuka dalam penentuan gol terbaik di Piala Asia U-17 2025.

[Baca juga: Lolos Piala Dunia U-17, Gibran Rakabuming: Mimpi Besar Bisa Jadi Nyata]

Zahaby Gholy dan Fadly Alberto akan bersaing dengan sembilan pemain lain yang masuk nominasi gol terbaik.

Bagi para penggemar yang ingin memberikan suara atau vote di nominasi pencetak gol terbaik, bisa melakukannya di website AFC.

Berikut tata cara untuk vote gol terbaik Piala Asia U-17 2025:

  1. Kunjungi laman resmi AFC
  2. Kemudian klik tanda strip tiga yang berada di sisi kiri
  3. Selanjutnya Anda pilih banner yang bertuliskan #AFCU17 - Vote for best goal
  4. Setelah mengklik banner, Anda akan dialihkan ke laman yang berisikan daftar nominasi pencetak gol terbaik
  5. Anda langsung ke bagian bawah dan memilih Zahaby Gholy atau Fadly Alberto
  6. Terakhir, klik submit

Berikut daftar nominasi pencetak gol terbaik Piala Asia U-17 2025:


Baca Juga

Harry Kane/Foto: Bayern Muenchen

Harry Kane di Ambang Buka Puasa Gelar Juara

PSIS vs Borneo FC/Foto: IG Borneo FC

Hasil Liga 1 PSIS Semarang vs Borneo FC: Hujan Gol