Warganet Komentar Pedas, Atlet Bulutangkis Tantang Berkelahi di Ring

Kekalahan Indonesia atas China di perempatfinal final Piala Sudirman 2023 memang menyakitka. Pro dan kontra mewarnai hasil tersebut.

Share:
Olahraga

"@ge_widjaja @rivaldyrinov @sinisukaanthony Jangan pernah semangat teruslah kalah apalagi Ginting mending main pakai rok aja deh malu-maluin banget," tulis akun @sumando_11.

Unggahan itu direspons oleh Rinov. Dia mengajak warganet itu berkelahi secara jantan.

"ngering yuk bro, adu jantan aja kita," balas Rinov.

Jawaban Rinov dikomentari warganet lain yang meminta tak meladeni sosok tersebut. Tapi, Rinov kembali menantang.

"jawab lah, jangan jadi pengecut. Jantan kan? Udah di dm itu," ujar Rinov.

Sayang, komentar Rinov itu sudah dihapus dari postingan @badminton.ina. Tapi, SportCorner.id berhasil men-capture komentar tersebut.


Baca Juga

Konferensi pers jelang putaran pertama Proliga 2025 di Semarang, Kamis, 2 Januari (Foto: PBVSI)

Jadwal Proliga 2025 Minggu 5 Januari

Roster Popsivo Polwan di Proliga 2025 / Instagram Popsivo Polwan

Hasil Proliga 2025 Bjb Tandamata vs Popsivo Polwan