Jadwal Jeonnam Dragons vs Busan IPark, Minggu 12 November

Pertandingan pekan ke-35 K2 League mempertemukan Jeonnam Dragons vs Busan IPark.

Share:
Bola

Meskipun Asnawi belum mampu mencetak gol, namun Jeonnam Dragons berhasil keluar menjadi juara dan mengalahkan Cheongju.

Kini, Asnawi dkk akan menghadapi tim pemuncak klasemen K2 League.

Pasalnya, Busan IPark berada di puncak dengan mengoleksi 69 poin dari 34 laga yang telah dilakoni.

Sementara itu, Jeonnam Dragons terpaut lima peringkat dari Busan IPark.

The Dragons menghuni posisi keenam dengan mengoleksi 50 poin kemenangan.

Oleh karena itu, duel Jeonnam Dragons vs Busan IPark diprediksi akan berlangsung sengit.

Jeonnam Dragons akan mengerahkan segala tenaga untuk mengalahkan tim sang pemuncak klasemen itu.


Baca Juga

Bali United menang 3-2 atas Borneo FC di pekan ke-20 Liga 1 2024/2025/foto: IG Bali United.

Link Live Streaming Liga 1 Persib vs Bali United

Borneo FC vs PSM Makassar 2025/X Borneo FC.

Hasil Liga 1 Borneo FC vs PSM Makassar