Sunday, October 06, 2024

5 Bocor pentil

Pentil reguler biasannya terbuat dari karet. Seiring dengan usia, kelenturan karet menurun sehingga tak mampu lagi menyekat dengan baik. Sementara kebocoran pada pentil yang terbuat dari bahan logam biasanya akibat seal karet rusak atau baut pengencang kendur.

6. Bead ban rusak

Pada kasus tertentu, bead ban yang berfungsi mengikat ban ke bibir pelek mengalami kerusakan. Bisa akibat berkurangnya kelenturan karet akibat usia, atau sebab lain yang menyebabkan tak mampu lagi menyekat dengan baik.

Baca juga; Hati-hati Menggunakan Ban Off Road di Jalan Aspal!

Akibatnya, angin merembes keluar perlahan di seputar bibir pelek. Mirip dengan kasus nomor 4, pemeriksaannya cukup sulit karena terkadang rembesannya terlalu halus dan lokasinya yang sulit dijangkau (mobil).

Untuk semua kasus ban yang kerap kempes namun tidak ditemukan kebocorannya, Anda bisa menggunakan cara paling ampuh, yaitu dengan melepas roda (ban sekaligus pelek) dan merendamnya di dalam air. (tim otomotif sportcorner.id/ Foto Ilustrasi: FREEPIK)