Laksana Luncurkan Karoseri Bus Seri SR3 Neo di GIIAS 2024

Laksana menghadirkan beberapa seri SR3 Neo, antara lain SR3 Neo XHD, SR3 Neo DD Suites Combi, dan SR3 Neo Front Engine.

Share:
Legacy SR3 Neo XHD Panorama Ultimate R-Edition - LAKSANA
Otomotif
Legacy SR3 Neo XHD Panorama Ultimate R-Edition - LAKSANA

Baca juga: PO Bus Juragan 99 Trans Sabet Dua Rekor MURI

"Baik itu perubahan dalam fitur eksklusif yang ada pada setiap Bus, maupun perubahan desain yang terus kami lakukan demi menghasilkan produk yang berkualitas," imbuhnya.

Ia menambahkan, nilai investasi yang besar ini dilakukan tentunya sejalan dengan komitmen perusahaan untuk berinovasi menciptakan desain yang ikonik pada setiap bus kreasi Laksana.

Selain faktor kenyamanan, Stefan Arman mengungkapkan komitmen perusahaan untuk terus mengedepankan unsur keselamatan penumpang yang kerap diabaikan pengguna Bus untuk menggunakan sabuk keselamatan (safetybelt).

Baca juga: Volvo EX30 SUV Tampil Perdana di GIIAS 2024

Sebagai langkah nyata untuk mensosialisasikan pentingnya penggunaan safetybelt, Laksana menghadirkan standar video protocol prosedur keselamatan penumpang dalam menggunakan safetybelt selama di dalam bus.

Untuk urusan standar keselamatan pada struktur bus, Laksana pernah melakukan pengujian-pengujian khusus menggunakan standar undang-undang keselamatan Eropa, yaitu UN ECE.

Standar ini menjadi acuan banyak industri karoseri di dunia. Lewat pengujian itu, Laksana berhasil mengantongi sejumlah standar antara lain ECE R66, R107, R80, dan R29.


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Usai periksa kendaraan mandiri, pelanggan dapat ke bengkel resmi untuk pemeriksaan lanjutan. (Hyundai Gowa)

Tips Cek Mobil Mandiri Pasca Mudik dari Hyundai Gowa

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet

Cek dan ganti timing belt secara berkala sesuai usia pemakaian. (Auto Repair)

Mengenal Fungsi dan Cara Perawatan Timing Belt Mobil

Perawatan berkala menjaga kondisi mmotor tetap prima. (Top Gear Philippines)

Perawatan Motor Setelah Perjalanan Jauh