Duo GWM Tank 500 HEV dan 300 HEV Fury Version Ramaikan GIIAS

GWM Indonesia menekankan mode off-road pada kedua lini GWM Tank 300 HEV dan GWM Tank 500 HEV dalam wujud 'Fury Version' di GIIAS 2024.

Share:
GWM TANK 500 HEV FURY - GWMI
Otomotif
GWM TANK 500 HEV FURY - GWMI

www.SportCorner.id - GWM Tank sejak awal diluncurkan telah dikenal sebagai model kendaraan premium berkemampuan off-road lengkap, sehingga untuk semakin mengukuhkan posisi tersebut, Great Wall Motor (GWM) Indonesia menghadirkan duo edisi spesial untuk Seri Tank-nya.

GWM Indonesia menekankan mode off-road pada kedua lini GWM Tank 300 HEV dan GWM Tank 500 HEV dalam wujud 'Fury Version' bersama rangkaian GWM Genuine Accessories di ajang ajang GIIAS 2024.

GWM Tank 300 HEV Fury Version hadir dengan blade front bumper, front bumper spot lights, darkest front grill with lights, darkest headlamp guard, rambler side step, snorkel kit, mounting bracket, door visor,  dan side ladder.

GWM TANK 300 HEV FURY - GWMI

Sedangkan Tank 500 HEV Fury Version diubah warnanya menggunakan Black Matte Decal Sticker. Bagian depan juga dilengkapi dengan darkest front bumper, front bumper spot lights, roof rack for panoramic roof, dan door visor.


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet

Cek dan ganti timing belt secara berkala sesuai usia pemakaian. (Auto Repair)

Mengenal Fungsi dan Cara Perawatan Timing Belt Mobil

Perawatan berkala menjaga kondisi mmotor tetap prima. (Top Gear Philippines)

Perawatan Motor Setelah Perjalanan Jauh