Duo GWM Tank 500 HEV dan 300 HEV Fury Version Ramaikan GIIAS

GWM Indonesia menekankan mode off-road pada kedua lini GWM Tank 300 HEV dan GWM Tank 500 HEV dalam wujud 'Fury Version' di GIIAS 2024.

Share:
GWM TANK 500 HEV FURY - GWMI
Otomotif
GWM TANK 500 HEV FURY - GWMI

Sementara GWM Genuine Accessories 'Fury Version' yang disediakan untuk Tank 300 HEV dan Tank 500 HEV tidak hanya memberikan ubahan secara tampilan, tetapi juga peningkatan fungsionalitas.

Baca juga: Mobil GWM di GIIAS 2024: Dari yang Gahar Sampai yang Imut

"GWM Genuine Accessories menyatu secara harmonis, menciptakan tampilan yang lebih menarik dan elegan dan mendukung performa kendaraan secara keseluruhan," ungkap After Sales & Customer Service Director GWM Indonesia Putra Samiaji.

Aksesoris yang tersedia berupa tow hitch, rear thrust bar, high adjustable shock absorber, bonnet guard with streamer light, side ladder, roof rack, dan lainnya.

"Fury Version pada Tank 300 HEV dan Tank 500 HEV merupakan versi kendaraan yang seluruh aksesorisnya menggunakan Genuine Accessories dari GWM. Keuntungan dari menggunakan accessories dari GWM adalah kami memastikan kualitas produk yang terbaik dengan standar tinggi," tambah Putra.


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Usai periksa kendaraan mandiri, pelanggan dapat ke bengkel resmi untuk pemeriksaan lanjutan. (Hyundai Gowa)

Tips Cek Mobil Mandiri Pasca Mudik dari Hyundai Gowa

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet

Cek dan ganti timing belt secara berkala sesuai usia pemakaian. (Auto Repair)

Mengenal Fungsi dan Cara Perawatan Timing Belt Mobil