MG 4 EV Jadi Kendaraan Resmi HLF MSP 2024 dan IAF ke-2 di Bali

MG 4 EV dipercaya sebagai kendaraan resmi di High-Level Forum on Multi Stakeholder Partnership 2024 dan Indonesia Africa Forum ke-2 di Bali.

Share:
MG 4 EV - MG INDONESIA
Otomotif
MG 4 EV - MG INDONESIA

Vice President MG Motor Indonesia Frank Zhou mengatakan, partisipasi MG 4 EV dalam penyelenggaraan HLF MSP 2024 & IAF Ke-2 di Bali ini adalah keikutsertaan pertama MG dalam ajang konferensi tingkat internasional di Indonesia.

"Hal ini pun menjadi semangat baru bagi kami untuk terus berinovasi dalam meredefinisi mobilitas ramah lingkungan bagi Indonesia yang lebih berkelanjutan," imbuhnya.


Baca Juga

SUV Listrik Chery J6 Hadir di Kota Makassar

Cara Perawatan Motor Matic Baru Agar Tetap Prima

Begini Cara Benar Memperlakukan Transmisi Mobil Matic

Pencapaian Gemilang GAC Aion sebagai Mobil Listrik Murni

Inilah Mobil dan Motor Favorit 2024 Versi Forwot

Tularkan Virus Berkendara Aman Lewat Film Pendek

7 Tips Merawat AC Mobil Agar Awet dan Tetap Dingin