Rangkul Toyota, BMW Akan Luncurkan Mobil Hidrogen Baru pada 2028

Mobil X5 Hidrogen BMW tersebut dibuat oleh BMW yang dilengkapi dengan sistem sel bahan bakar hidrogen yang dipasok oleh Toyota.

Share:
Toyota dan BMW - MOTOR1
Otomotif
Toyota dan BMW - MOTOR1

Baca juga: MINI Indonesia Hadirkan Rangkaian MINI New Generation

Setelah itu, BMW terus merilis versi hidrogen pada model sedan E38 dan E65 bermesin V12 sepanjang tahun 2000-an hingga akhirnya dihentikan pada beberapa tahun lalu.

Pasalnya, dibanding mengembangkan mesin pembakaran dalam, para insinyur lebih memilih untuk fokus pada Fuel Cell setelah menyadari bahwa sistem sel bahan bakar ini lebih efisien.

Menurut Vice President of Hydrogen Fuel Cell Technology & Vehicle Projects BMW Group Jürgen Guldner kepada GoAuto awal tahun ini,

"Dengan FCEV, X5 Hydrogen mendapat jarak sekitar 500 km dari satu kali pengisian. Jika menggunakan mesin pembakaran dengan tangki yang sama, bahkan saya tidak akan bisa mendapatkan jarak 300 km," jelasnya. (Foto: MOTOR1)


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet

Cek dan ganti timing belt secara berkala sesuai usia pemakaian. (Auto Repair)

Mengenal Fungsi dan Cara Perawatan Timing Belt Mobil

Perawatan berkala menjaga kondisi mmotor tetap prima. (Top Gear Philippines)

Perawatan Motor Setelah Perjalanan Jauh