HPM Gelar Rangkaian Honda e:Techonology City Tour Explore Indonesia

Acara ini merupakan bagian dari rangkaian Honda e:Technology City Tour Explore Indonesia yang akan berlangsung selama tiga bulan.

Share:
Honda City Tour Palembang - HPM
Otomotif
Honda City Tour Palembang - HPM

Tidak ketinggalan, rombongan juga singgah di Harum Palembang, tempat yang menghadirkan kebudayaan kuliner dari masa Kerajaan Sriwijaya.

Baca juga: Intip Duet Honda Sustaina-C dan Pocket Concept

Acara ini mendapat sambutan positif dari Walikota Palembang A Damenta, serta Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Heri Aprian yang akan hadir menyambut para peserta tur dalam kegiatan ini.

Peserta tur juga berkesempatan merasakan pengalaman berkendara dengan berbagai mobil elektrifikasi Honda, termasuk kendaraan hybrid dan BEV (Battery Electric Vehicle) yang dirancang untuk pengalaman berkendara yang ramah lingkungan.

Salah satu kendaraan yang digunakan adalah Honda e:N1, mobil listrik pertama Honda di Indonesia yang akan diluncurkan pada 2025 dan Honda STEP WGN. Peserta juga dapat mengendarai langsung mobil-mobil hybrid Honda seperti All New Honda CR-V RS e:HEV dan All New Honda Accord RS e:HEV.

Setelah Palembang, tur ini akan berlanjut ke Yogyakarta dan Malang yang mengeksplorasi kekayaan sejarah lokal di setiap kota. Calon peserta dapat mendaftarkan diri untuk acara berikutnya di kota Yogyakarta mulai Desember 2024 melalui website Honda di honda-indonesia.com atau di akun Instagram @hondaisme.


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Usai periksa kendaraan mandiri, pelanggan dapat ke bengkel resmi untuk pemeriksaan lanjutan. (Hyundai Gowa)

Tips Cek Mobil Mandiri Pasca Mudik dari Hyundai Gowa

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet