Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

The Battery Show Indonesia merupakan inovasi dari IEE Series dengan menghadirkan lebih dari 2.800 perusahaan dengan 64.374 trade attendees.

Share:
Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)
Otomotif
Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Tren itu didorong meningkatnya adopsi kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. 

Pemerintah Indonesia juga aktif memberikan dukungan regulatif dan insentif untuk mempercepat transisi ke ekosistem energi berkelanjutan.

Pada tahun 2028, pasar baterai Indonesia diperkirakan akan mengalami pertumbuhan signifikan yang didorong meningkatnya penggunaan baterai lithium-ion.

Sejalan dengan berkembangnya industri energi, membuat IEE Series terus menunjukkan perannya sebagai jembatan strategis yang mempertemukan pemain utama dari berbagai sektor.

Tahun ini, IEE Series mendapatkan EverExceed International Company Limited sebagai perusahaan penyedia solusi daya industri yang telah melayani lebih dari 30.000 pelanggan di 100 negara.

EverExceed menghadirkan ragam produk seperti critical power, baterai lithium, baterai timbal-asam, baterai NiCd, sistem tenaga surya, hingga sistem penyimpanan energi.

"Melalui IEE Series, kami ingin menunjukkan bahwa Indonesia memiliki peran penting dalam ekosistem industri energi global. Partisipasi perusahaan-perusahaan internasional di sini menjadi bukti bahwa Indonesia adalah pasar yang strategis sekaligus mitra yang diperhitungkan,” tambah Lia Indriasari.

Pameran ini juga melengkapi ajang-ajang yang telah lebih dulu hadir, seperti Electric & Power Indonesia, Mining Indonesia, dan Oil & Gas Indonesia yang mendorong kolaborasi lintas subsektor dalam mempercepat terciptanya solusi energi yang lebih berkelanjutan.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan