Mengupas Kans Bagas/Fikri Dampingi Fajar/Rian ke Olimpiade Paris 2024
Ganda putra Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri masih punya kans lolos ke Olimpiade Paris 2024 walaupun tipis.
Jika menang, lawan selanjutnya kemungkinan adalah Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin. Lalu, kalau bisa menang lagi, lawan berikutnya adalah Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia).