Dengan serentetan hasil buruk itu, Manchester City berambisi menemukan Turning Point. Dan ini bisa didapatkan saat menjamu Feyenoord.
Jika berbicara materi pemain, tim asuhan Pep Guardiola itu punya materi pemain yang lebih apik ketimbang Feyenoord.
Namun materi dan kualitas pemain bukanlah penentu utama di laga ini. Apalagi jika melihat performa Feyenoord di lima laga terakhirnya.
Dalam lima laga terakhirnya, tim berjuluk De Club aan de Maas ini mampu meraih tiga kemenangan, termasuk dua kemenangan beruntun di dua laga terakhirnya.
Karenanya, Man City pun harus berhati-hati agar bisa mengalahkan Feyenoord dan kembali ke tren kemenangan.
[Baca Juga: Link Live Streaming Inter Milan vs RB Leipzig di Liga Champions Pukul 03.00 WIB]
Bagi yang ingin menyaksikan duel antara Manchester City vs Feyenoord, dapat menyaksikannya via layanan streaming melalui link berikut ini.
Klik di Sini