Penjualan Mobkas 2024 Naik Dua Kali Lipat, Carro Gencarkan Promo

Penjualan mobkas Carro Indonesia naik dua kali lipat pada 2024, dengan berbagai promo menarik, kualitas terjamin, dan harga lebih terjangkau.

Share:
Turunnya daya beli, mobil bekas kian diminati. (Dok. Carro)
Otomotif
Turunnya daya beli, mobil bekas kian diminati. (Dok. Carro)

www.SportCorner.id - Daya beli masyarakat yang menurun membuat mereka semakin realistis dalam membelanjakan uang mereka untuk memenuhi kebutuhan transportasi  pribadi dengan harga yang bisa dijangkau, namun tetap dapat diandalkan.    

Hal itu mendorong meningkatnya permintaan mobil bekas (mobkas). Carro Indonesia mengklaim adanya peningkatan penjualan mobkas dari tahun 2023 hingga 2024 sebanyak lebih dari dua kali lipat.

President Director of Carro Indonesia Bryan Tan mengatakan perusahaannya menyambut gembira terhadap fakta semakin tingginya minat akan mobkas di Indonesia.

Baca juga: Tren Pasar Mobil Bekas Terus Merangkak Naik

"Terbukti dari tahun 2023 hingga 2024 Carro Indonesia membukukan peningkatan penjualan mobil bekas sebanyak dua kali lipat, dan kami percaya tren mobil bekas ke depan masih positif karena memberi benefit tersendiri bagi konsumen,” ujar Bryan di Jakarta, Senin (13/1).

Menurut Bryan, selain harga mobkas yang lebih terjangkau, persentase penurunan nilai (depresiasi) mobkas juga lebih rendah, sehingga dapat dijual lagi dengan harga yang tidak terlalu merugi.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Jetour Seri G. (Jetour)

Platform Off Road Hybrid dari Jetour Pamer di Shanghai Auto Show 2025

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok