Kaca Film Pengaruhi Efisiensi Bahan Bakar, Kok Bisa?

Sebuah produk kaca film terkemuka mengklaim penggunaan produknya mampu meningkatkan efisiensi bahan bakar. Kok bisa?

Share:
Window Film - FREEPIK
Otomotif
Window Film - FREEPIK

Untuk mengatur tingkat suhu yang diinginkan, HVAC memiliki heater core/jalur pemanas udara yang biasanya memanfaatkan panas dari air yang digunakan untuk mengontrol suhu mesin (air radiator).

Baca juga: Fitur-fitur Canggih di Sepedamotor yang Kurang Bermanfaat

Pada HVAC, udara yang sangat dingin dari evaporator harus melewati heater core sebelum dialirkan ke dalam kabin agar suhunya sesuai dengan yang kita inginkan. Tingkat kesejukannya, tergantung dari frekuensi dan durasi air panas yang dialirkan pada heater core.

Untuk mencapai dingin maksimal (misalnya 16 derajat Celsius), durasi bukaan katup air panas dibuat singkat, sementara frekuensi bukaannya dibuat jarang sehingga aliran udara dingin dari evaporator nyaris dibiarkan apa adanya.

Jika level dingin AC diturunkan, misalnya (25 derajat Celsius), durasi bukaan katup menjadi lebih lama, sementara frekuensi bukaan katup juga menjadi bertambah sering.

Baca juga: Bahaya Membawa Paket Es Krim di Kabin Mobil

Di musim dingin, kabin butuh penghangat misalnya diseting 30 derajat Celsius atau lebih. pada kondisi ini, durasi bukaan katup semakin panjang dengan frekuensi yang semakin sering. Pada titik tertentu, bahkan kompresor akan otomatis mati.  


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan