Belum Resmi, Henderson Udah Latihan Bareng Teman Baru di Arab

Gelandang internasional Inggris, Jordan Henderson, terlihat sudah bergabung sesi latihan bersama Al-Ettifaq.

Share:
Bola

Sorotan juga diberikan terkait pandangan pesepakbola bernomor punggung 14 itu terhadap dukungan kepada komunitas LGBTQ+ yang menjadi sebuah larangan di kota klub barunya berada nanti.

Henderson didatangkan oleh The Reds dari Sunderland sejak 12 musim lalu. Sepanjang kariernya di Anfield ia berkontribusi dalam 492 pertandingan dengan sumbangan 33 gol dan 61 assist. Dirinya juga menghadiahkan sembilan trofi, termasuk Liga Champions serta Piala Dunia Antarklub.

Penulis: Dinda Puspita Hervira


Baca Juga

David da Silva Masuk Nominasi Pemain Terbaik Liga 1 2023/2024

David Da Silva Cedera Jadi Peringatan Buat Persib?

Latihan Timnas Indonesia U-17 di Arab Saudi/Media PSSI

Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Asia U-17