Sering Disebut 'Olahraga Malam', Seks Sama Nggak Sih dengan Olahraga?

Banyak orang yang menyebut hubungan seks dengan istilah 'olahraga malam'. Tepat nggak ya anggapan itu?

Share:
Sportainment

www.sportcorner.id - Banyak orang yang menyebut hubungan seks dengan istilah 'olahraga malam'. Tepat nggak ya anggapan itu?

Menyebut hubungan seks sama dengan olahraga adalah anggapan yang keliru. Dari segi intensitas pun berbeda jauh.

Seks adalah hubungan intim antara dua orang yang melibatkan rangsangan seksual, sementara olahraga adalah aktivitas fisik teratur dan terencana dengan tujuan meningkatkan kesehatan dan kebugaran.

Tujuan olahraga adalah mencapai gaya hidup sehat secara keseluruhan. Jadi, penting untuk menemukan keseimbangan antara kehidupan seks memuaskan dan aktivitas fisik yang cukup.

[Baca Juga: Nggak Harus Air Putih, Ini 5 Minuman yang Baik Dikonsumsi Habis Olahraga]

Berikut ini beberapa perbedaan aktivitas fisik saat hubungan seks dan olahraga:

1. Beda intensitas dan durasi
Olahraga dengan intensitas tinggi dengan durasi panjang bisa meningkatkan detak jantung, memperkuat otoo, dan membakar kalori.

Saat berhubungan seks, durasinya hampir pasti lebih singkat dan intensitasnya tergantung orang dan situasi. Yang jelas, seks tak cukup menggantikan aktivitas olahraga.

2. Beda pergerakan tubuh
Olahraga hampir pasti melibatkan gerakan berbagai bagian tubuh, termasuk otot, tulang, dan sistem kardiovaskular.

Saat berhubungan seks, hanya melibatkan fisik saja dan tak semua bagian tubuh bekerja intens layaknya ketika sedang olahraga.


Tags

Olahraga Seks

Baca Juga

Lionel Messi/Foto: Instagram Inter Miami

Lionel Messi Mengenang Paus Fransiskus

Maarten Paes (Website PSSI)

Fakta di Balik Maarten Paes Gabung Manchester United

Pemain MU Wanita, Leah Galton/IG Leah Galton.

Ucapan Hari Kartini dari Pemain Manchester United

Linkin Park/IG Linkin Park.

Linkin Park akan Meriahkan Laga Final Liga Champions 2024/2025

Yama Carlos Tantang Bung Towel Duel di Atas Ring