3 Tips Menjaga Pola Makan saat Lebaran

Saat lebaran tiba, biasa makanan yang dihidangkan sangat lezat-lezat dan mengoda.

Share:
Makanan lebaran.
Tips Kesehatan
Makanan lebaran.

www.sportcorner.id - Saat Idul Fitri tiba, maka biasanya banyak makanan lezat yang dihidangkan.

Sebut saja, opor ayam, rendang, semur daging, samber goreng hati.

Kemudian ada beberapa macam kue-kue khas Lebaran yang kemudian juga banyak disajikan.

Tentu saja, makanan-makanan tersebut banyak mengandung lemak dan kolesterol.

Biasanya saat Ramadan tiba, beberapa di antara kita juga sekaligus melakukan diet.

Baca juga: Penyebab Berat Badan Naik di Bulan Puasa

Nah tentu saja pola makan yang sudah dibentuk saat Ramadan bisa saja kembali tidak terkontrol saat Lebaran.

Jika makan terlalu banyak yang mengandung kolesterol dan lemak, maka akan membuat berat badan bisa naik.

Oleh karena itu, ini beberapa tips untuk menjaga pola makan ketika Lebaran.

1. Kendalikan porsi makan

Kendalikan porsi makan untuk menghindari makan berlebih saat lebaran.

Ambil makanan dengan piring kecil dan makan dengan perlahan. Cukup dengan porsi harian dan tidak perlu dilebih-lebihkan.

Baca juga: Benarkah Emosi Bisa Menyakiti Tubuh?


Baca Juga

Berat Badan Naik/Foto: Istimewa

Penyebab Berat Badan Naik di Bulan Puasa

Benarkah Emosi Bisa Menyakiti Tubuh?

Gorengan/Foto: Istimewa

Jenis Makanan yang Harus Dihindari saat Berbuka Puasa

Ilustrasi buah-buahan (Let's Eat Healthy)

Ini Menu Buka Puasa yang Praktis dan Bergizi

Tips Jaga Tubuh Tetap Fit saat Puasa

Ingin Tetap Olahraga Lari saat Berpuasa? Simak 4 Tips Ini

Ilustrasi olahraga di dalam rumah/foto: Freepik.

Tips Berolahraga yang Benar saat Berpuasa

Menu Makanan Seimbang agar Tidak Mudah Lemas saat Puasa

Olahraga yang Cocok Dilakukan saat Puasa

Ilustrasi buah-buahan (Let's Eat Healthy)

6 Buah yang Baik Dikonsumsi Pesepak Bola

Merokok (Foto: Istimewa)

Sulit Berhenti Merokok, Coba Tips-tips Ini

Buah-buahan (Foto: istimewa)

Buah-buahan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

Ilustrasi buah-buahan (Let's Eat Healthy)

10 Buah-buahan yang Baik untuk Kesehatan