Oranye
Bisa disebabkan oleh konsumsi makanan kaya beta-karoten, seperti wortel, ubi jalar, dan jeruk. Feses berwarna oranye juga bisa disebabkan oleh saluran empedu yang bermasalah atau konsumsi antasida yang mengandung aluminium hidroksida dan antibiotik rifampicin.