Benarkah Emosi Bisa Menyakiti Tubuh?
Emosi seperti marah, sedih dan takut dapat membahayakan organ tubuh vital?
Penelitian itu juga menunjukkan bahwa jantung berkaitan secara siginifikan dengan sebagaian besar emosi. Dalam pengobatan Asia Timur, Jantung dianggap sebagai pusat pikiran dan emosi.
Ternyata marah juga dapat mempengaruhi bagian tubuh lain. Pada sistem kardiovaskuler, cara kerja organ tubuh akan meningkat seperti detak jantung, tekanan darah, tingkat glukosa, ketika gejala menjadi klonis, pembuluh darah menjadi tersumbat dan rusak.
Baca juga: Mengenal Food Gel, Snack yang Dimakan Pesepakbola Saat Buka Puasa
Hal ini akan mengakibatkan stroke hingga serangan jantung.
Emosi yang meledak-ledak bisa menjadi tanda dari gangguan kesehatan mental yang disebut Intermittent Explosive Disorder (IED) atau gangguan ledakan marah.
1. Marah dapat melemahkan liver.
Orang yang sering atau mudah marah biasanya tidak mengalami detoksifikasi tubuh, oleh karena itu pentingnya menerapkan anger management.
2. Kesedihan melemahkan paru-paru.
Orang yang terlalu bersedih lebih mudah mengalami masalah pernapasan dibanding orang yang ceria.
3. Kecemasan melemahkan perut
Salah satu hal yang dapat dilakukan ketika merasa cemas berlebihan adalah dengan minum air hangat.
4. Stress melemahkan jantung dan otak