Thursday, July 04, 2024

Hal itu dikarenakan kadar hormon estrogen mereka cenderung menurun saat menstruasi.

Menariknya, olahraga menjadi salah satu solusi untuk menangani hal tersebut.

Sebab, kadar hormon endorfin yang dilepaskan saat berolahraga dapat merubah mood jelek menjadi nyaman dan senang.

Bahkan, berolahraga memiliki banyak manfaat bagi wanita yang sedang PMS.

Jika berolahraga akan membuat siklus menstruasi lebih pendek, aliran darah tidak terlalu deras, serta meringankan keluhan mudah lelah.

Baca juga: [3 Tips Olahraga Lari di Malam Hari agar Aman]

Dengan begitu, dapat disimpulkan bahwa olahraga saat menstruasi lazim saja dilakukan.

Justru hal tersebut sangat dianjurkan, selama dilakukan dengan cara yang benar dan tidak berlebihan.

Akan tetapi, tidak semua olahraga lari boleh dilakukan saat sedang datang bulan.

Berlari-lari kecil atau jogging menjadi salah satu olahraga yang tidak dilarang saat wanita sedang haid.