Mengenal Food Gel, Snack yang Dimakan Pesepakbola Saat Buka Puasa

Food gel tersebut biasanya dikonsumsi ketika pesepakbola berbuka puasa ditengah-tengah laga.

Share:
Pemain Manchester United Noussair Mazraoui/ X Noussair Mazraoui
Tips Kesehatan
Pemain Manchester United Noussair Mazraoui/ X Noussair Mazraoui

Sebagian besar gel energi mengemas 23 gram hingga 27 gram karbohidrat sementara 8 ons minuman olahraga menyediakan 14 gram karbohidrat.

Berikut jenis-jenis gel Energi

1. Energi Gel Original

Kompsisi: mengandung maltodekstrin, glukosa, fruktosa ataupun turunan karbohidrat lainnya.

Fungsi: memberikan energi cepat dalam bentuk karbohidrat sederhana.

2. Energi Gel Kafein

Komposisi: Biasanya mengandung maltodekstrin, dekstrosa, fruktosa, kafein, dan elektrolit.

Fungsi: Menggabungkan karbohidrat dengan kafein, meningkatkan kewaspadaan, fokus, dan performa atletik.

3. Energi Gel Isotonik

Komposisi: Biasanya mengandung maltodekstrin, dekstrosa, fruktosa, dan elektrolit seperti sodium, potassium, dan magnesium.

Fungsi: Menyediakan karbohidrat kompleks dan elektrolit yang mudah diserap tubuh, membantu rehidrasi dan mencegah kram otot.


Baca Juga

Tips Jaga Tubuh Tetap Fit saat Puasa

Ingin Tetap Olahraga Lari saat Berpuasa? Simak 4 Tips Ini

Ilustrasi olahraga di dalam rumah/foto: Freepik.

Tips Berolahraga yang Benar saat Berpuasa

Menu Makanan Seimbang agar Tidak Mudah Lemas saat Puasa

Olahraga yang Cocok Dilakukan saat Puasa

Ilustrasi buah-buahan (Let's Eat Healthy)

6 Buah yang Baik Dikonsumsi Pesepak Bola

Merokok (Foto: Istimewa)

Sulit Berhenti Merokok, Coba Tips-tips Ini

Buah-buahan (Foto: istimewa)

Buah-buahan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

Ilustrasi buah-buahan (Let's Eat Healthy)

10 Buah-buahan yang Baik untuk Kesehatan

9 Makanan untuk Kurangi Depresi